Sabtu, 25 Juni 2011

Roda Kehidupan

Posted by Unknown On 7:23 PM | No comments
Memoriku memutar kembali rekaman perjalanan hidupku Peristiwa yang masih membekas di hati Mengenang suka dan duka yang pernah ada Canda tawa yang mebahana dunia Tetesan air mata yang tak bisa kuseka Menghadirkan seulas senyum bahagia Meninggalkan duka dan lara yang mendalam Waktu terus berjalan mengikuti roda kehidupan Menyadarkan manusia akan lika liku kehidupan Yang...

Kala Cinta Pergi

Posted by Unknown On 6:58 PM | No comments
Pernahkah kamu merasakan bahwa kamu mencintai seseorang meski kamu tahu ia tak lagi sendiri dan meski kamu tahu cintamu mungkin tak berbalas tapi kamu tetap mencintainya… Pernahkah kamu merasakan bahwa kamu sanggup melakukan apa saja demi seseorang yang kamu cintai meski kamu tahu ia takkan pernah peduli ataupun ia peduli dan mengerti tapi ia tetap pergi… Pernahkah kamu...

Blogroll

About


Anda berminat buat Buku Tamu seperti ini?
Klik disini